Buku ini merekam rahasia-rahasia prestasi puncak manusia di era pergantian milenium. Bagian pertama ini menyajikan riset mencengangkan mengenai potensi otak manusia. Ditulis berdasarkan penelitian doktoral Jeannette Vos dan rekaman berbagai terobosan pembelajaran Gordon Dryden - buku ini menyingkapkan rahasia-rahasia pembelajaran dan pengajaran terbaik dari seluruh penjuru dunia. rnrnrn